Senin, 24 Februari 2014

Kontribusi teknologi bagi PT.DJARUM



Pasar Dalam Negeri, RSO Jakarta : Medan, Lake Toba, Nias Island, Bukit Tinggi, Batam,Mentawai Archipelago, Padang, Riau Archipelago, Jambi, Maunt Kerinci, Sumatra, UjungKulon National Park, Thousand Island, Bandung, Pontianak, RSO Bandung, RSOSemarang, RSO Surabaya: Bali, Lombok, Sumbawa, Flores, Sumba, Timor, Makassar,Toraja, Manado, PapuaDjarum Foundation yaitu Djarum Bakti Pendidikan berperan aktif memajukanpendidikan melalui pembudayaan dan pemberdayaan mahasiswa berprestasi tinggi, dalamberbagai pelatihan soft skills untuk membentuk manusia Indonesia yang disiplin, mandiridan berwawasan masa depan serta menjadi pemimpin yang cakap intelektual, emosionaldan spiritual.

Kontribusi teknologi bagi PT Djarum

Disamping lima aspek di atas yang menjadi salah satu aspek yang tidak bisa dilepaskan darikeberhasilan dari PT Djarum Indonesia adalah dari penggunaan teknologi sebagai mediasales marketing dan promotion di samping mempunyai sales area yang lebih besar dibanding 2 pesaing perusahaan rokok (Gudang Garam dan Sampoerna). PT Djarummenggunakan teknologi sebagai penunjang sales marketing and promotion seperi dalamtahap pembuatandan pendesainan banner, neonbox,dll.Selain itu PT Djarum juga melakukan inovasi dalam berbagai macam bentuk demimemanjakan para konsumen melalui berbagai cara yang merupakan poin plus PT Djarumyang belum di miliki oleh kompetitornya.Salah satu dari penggunaan teknologi yang akhir-akhir ini diperkenalkan adalah teknologiSMS di ponsel disiasati oleh PT Djarum Super sebagai media interaktif para pecinta bola.Kali ini permainan gerakan bola melalui SMS dibuat sedemikian rupa agar terkoneksidengan billboard LED yang terpampang di beberapa sudut kota.

Permainan yang diklaim sebagai inovasi pertama kali di Indonesia oleh PT Djarum ini bernama ‘SMS To LED’. Dalam permainan ini, setiap orang bisa mengikuti permainan itu dengan cara mengetik keyword DJARUM (spasi) Nama (spasi) Kode Gerakan, dan mengirimkannya ke 9600. Hanya dalam hitungan detik nama pengirim SMS akan muncul di layar LED yang terletak di persimpangan Senayan dengan Pakubuwono. Biaya yang dikenakan pun tergolong murah, yakni Rp500 per SMS.
Setelah mengirimkan pesan, peserta dapat melihat 10 gerakan yang akan ditampilkan di layar LED sesuai dengan perintah yang diberikan. Gerakan-gerakan itu akan didemonstrasikan oleh Bro dan Cuy, dua karakter pecinta sepakbola yang akan membuat program tersebut terasa lebih interaktif. Lima gerakan masuk dalam kategori gaya sepakbola sungguhan seperti roller coaster, double step over, drag back, hell shot, dan flip back hell shot. Sedangkan sisa gerakan lainnya seperti tari perut, tos-tosan, serangan balik, pagar betis, serta serangan beruntun adalah untuk hiburan semata.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar